Find Us On Social Media :

Para Astronom Akhirnya Temukan 'Laba-Laba' di Mars, Apakah Ini Pertanda Baik Bagi Kelanjutan Penelitian?

By Ahmad Rifai, Jumat, 1 September 2017 | 03:16 WIB

Ilustrasi | Montase dari NASA Jet Propulsion Laboratory & Flickr

Laporan Wartawan Grid.ID, Ahmad Rifai

Grid.ID - Siapa yang sebelumnya pernah bayangin bahwa akan ditemukan suatu makhluk di luar Bumi?

Nah, para astronom yang ini telah nemuin beberapa laba-laba di Mars.

Banyak yang berpikir bahwa di sini tak akan ditemukan makhluk hidup.

Beruntung, lewat perjuangan gigih akhirnya sejumlah laba-laba ditemukan di kutub selatan Mars.

(Baca juga: Mati dalam Keadaan Keji, 9 Tahun Tak Diketahui Penyebabnya, Kini Sang Saudara Ungkap Siapa Pembunuhnya, Ternyata Si Pelaku Adalah Orang Terdekat Korban)

Sayangnya, laba-laba yang dimaksud hanyalah formasi geologi yang terbentuk di Mars.

Laba-laba, atau nama ilmiahnya araneiforms ini, terbentuk selama musim dingin di Mars.

Pada momen ini, karbon dioksida berubah jadi es kering.

Saat musim dingin berubah menjadi musim semi, sinar matahari menembus es dan menghangatkan tanah di bawahnya.

(Baca juga: Bukannya Disembelih, Kambing Ini Malah Dijadikan Obyek Fantasi Liar Anak-Anak di Karawang, Gak Takut Kena Penyakit Tuh?)

Es kemudian perlahan mulai meleleh.