Find Us On Social Media :

7 Meme 'Tok Tok Tok' yang Bisa Bikin Senyum-senyum Sendiri

By Adrie P. Saputra, Jumat, 1 September 2017 | 18:36 WIB

Meme tok tok tok.

Laporan Wartawan Grid.ID. Andrianus Satya Putra

Grid.ID - Belakangan ini banyak sekali netizen yang membuat meme internet.

Meme Internet adalah sesuatu yang menjadi terkenal melalui Internet, seperti gambar, video, atau bahkan orang.

Meme Internet biasanya tercipta saat seseorang membuat atau mengunggah sesuatu di Internet, dan menyebar secara luas.

Istilah bahasa Inggris meme dicetuskan oleh Richard Dawkins tahun 1976 melalui bukunya yang berjudul The Selfish Gene.

(BACA : 5 Artis Jepang yang Cantinya Buat Gemes, No. 4 Bikin Lemes!)

Meme Internet dapat berbentuk pranala, video, gambar, laman web, tagar (hashtag), atau hanya sekadar kata atau ungkapan.

Meme dapat menyebar dari orang ke orang melalui jaringan sosial, blog, email, sumber berita, atau layanan berbasis web.

Seiring perkembangannya, netizen menganggap bahwa gambar yang diedit lucu merupakan sebuah meme internet atau kita sering sebut meme saja.

Media sosial kini juga sebagai media yang sering dipakai oleh beberapa netizen untuk berkreasi.

(BACA : 7 Potret Kehidupan Para Orang Kantoran di Jepang yang Jarang Kamu Tahu, No 7 Nggak Nyangka Banget!)

Salah satu meme yang sempat viral adalah meme "Tok Tok Tok".

Beredarnya meme ini tentunya menjadi virus yang menyebar begitu cepat karena banyak netizen yang ikut ambil bagian dalam pembuatan meme ini.

Ciri khas dari meme ini adalah kata "Tok Tok Tok" namun ada juga beberapa yang menggunakan kalimat lain.

Diakhir bagian meme ini biasannya merupakan sebuah lagu yang diplesetkan, mungkin beberapa ada yang membuat berbeda.

Daripada penasaran langsung saja ya, berikut 7 meme "Tok Tok Tok" yang bisa bikin kamu ngakak atau senyum-senyum dibuatnya.

(BACA : Yuni Shara Ucapan Idul Adha, Netizen Pun Memuji Kecantiknya Berhijab)

1. Tutu Bang

Meme tersebut yang memperihatkan percakan cowok Korea, tapi malah nyanyi lagu dangdut.

2. Neng Sita

Meme yang memperlihatkan Didi Kempot dan lawan bicarannya Emma Watson yang bahkan berikutnya ganti orang (mungkin kurang bahan) yang pada endingnya malah nyanyi lagu Stasiun Balapan yang diplesetkan.

3. Maybe

Kali ini ada yang buat meme dari JKT 48.

4. Awan

Masih JKT 48 namun lawan bicarannya Limbad.

5. Adam

Kalau yang ini generasi 90-an pasti tau lagunya.

6. Yunho

Meme Sm*sh kali ini cukup membuat nostalgia ya.

7. Wahyu

(BACA : Masih Ingat Sabina? Beginilah Penampilannya Sekarang, Jangan Ngiler!)

Yang ini malah lagu berjudul Rude, diplesetin juga, para netizen memang kreatif ya.

Demikianlah 7 meme "Tok Tok Tok" yang mungkin cukup bisa menghibur, apa kamu juga punya ide membuat meme ini? (*)