Find Us On Social Media :

Ini Manfaat Lain Mengajak Anjing Berjalan Kaki, Bukan Kesehatan Alasannya

By Afif Khoirul M, Jumat, 1 September 2017 | 21:37 WIB

Riset menemukan pemilik anjing lebih bahagia ketika mengajak anjing berjalan

Peningkatan aktivitas fisik dan interaksi sosial dengan pemilik anjing lainnya ternyata merupakan bonus sekunder namun jarang memotivasi.

Dr Carri Westgarth, peneliti di University of Liverpool, juga mengatakan bahwa anjing sangat memotivasi perilaku kesehatan manusia.

Ia menjelaskan jika berjalan selama setidaknya 30 menit sehari maka telah melebihi aktivitas fisik selama 150 menit per minggu.

( BACA : Apa yang Zodiak Katakan Tentang Kisah Asmaramu di Bulan September? Kayaknya Bakal Ada yang Jadian nih.. )

Penemuan ini sudah dipublikasikan di International Journal of Environmental Research and Public Health.

 (*)