Find Us On Social Media :

Nggak Percaya Diri Karena Penampilan Kamu Kena Imbas Keringat Berlebih? Langsung Atasi dengan 4 Bahan Ini!

By Justina Nur Landhiani, Selasa, 12 September 2017 | 23:20 WIB

Cegah ketiakmu yang berkeringat berlebihan

Laporan Wartawan Grid.ID, Irma Joanita

Grid.ID – Memiliki gaya fashion yang keren, saat ini menjadi tren untuk seluruh wanita.

Tak hanya fashion yang harus selalu up to date, kecantikan juga perlu dijaga.

Jika kamu sudah berpenampilan keren, tetapi tidak bisa menjaga kecantikan hal tersebut akan sia-sia.

(BACA : Engku Emran Pantas Disebut Ajushi Rasa Oppa, 5 Alasan Ini Penyebabnya! Kamu wajib tahu Nih! )

Salah satunya ketika kamu tidak dapat menjaga ketiak berlebihmu, hal itu akan merusak hari-harimu.

Nah, untuk mengatasinya kamu bisa gunakan 4 bahan ini agar ketiak berlebihmu dapat diatasi.

Lidah Buaya?

Lidah Buaya merupakan salah satu bahan alami yang memiliki banyak khasiat.

Salah satu khasiat dari lidah buaya yakni mengurangi produksi ketiak berlebih.

Gosokkan lidah buaya di bagian ketiak untuk mengurangi keringat berlebih.

(BACA : Setelah 13 Tahun Menikah, Begini Potret-Potret Kemesraan Joe dan Julie Taslim, Masih Kayak Remaja yang Dimabuk Cinta!! )

Tomat

Tomat memiliki vitamin C yang menyehatkan kulit.

Selain itu, tomat dapat mengurangi produksi lemak termasuk di dalam ketiak.

Caranya dapat kamu iris tipis tomat atau kamu jadikan masker dan oles ke bagian ketiak.

Timun

Timun juga memiliki khasiat yang bagus untuk memutihkan kulit.

Tak hanya itu, timun juga memiliki khasiat untuk mengurangi produksi keringat di ketiak.

Iris tipis dan oleskan ke ketiakmu untuk cara penggunaannya.

Cuka Apel

Selain memiliki khasiat dalam mengatasi bruntusan, cuka apel mampu membantu mengurangi keringat yang banyak berproduksi di ketiakmu.

Oleskan cuka apel sebelum mandi ya….

(BACA : Yuk Intip 5 Bisnis Kece Ala Gibran dan Kaesang yang Bisa Jadi Inspirasimu! Nomor 2 Out of The Box Banget!! )

Nah, mudah kan? (*)