Find Us On Social Media :

Tiongkok Ganti Biofuel Tahun 2020, Ini Dampak Bagi Negara Lain

By Afif Khoirul M, Sabtu, 16 September 2017 | 03:01 WIB

Masalah bahan bakar minyak adalah isu yang paling dibicarakan

Pemilik mobil diminta untuk memadukan jumlah minimum biofuel ke dalam bahan bakar kendaraan mereka.

Berita ini ternyata memicu lonjakan nilai saham perusahaan biofuel.

Pemerintah Tiongkok baru-baru ini juga melarang rencana produksi dan penjualan mobil dengan bahan bakar tradisional.

( BACA : Inspirasi Banget! Lihat Nih Kisah Asmara Arief-Tipang, Mulai Dari Bukan Siapa-siapa Sampai Bisa Tiap Bulan Jalan-jalan Ke Luar Negeri )

Tiongkok akan menggunakan jagung dan limbah pertanian untuk produksi  biofuel.

Kondisi ini tentu akan mengurangi ketergantungannya pada impor minyak jangka panjang.

Dengan kata lain, negara lain yang merupakan produksi minyak akan kehilangan salah satu negara konsumennya.

(*)