Hal ini benar adanya karena saat stress, tubuh akan mengalami gangguan dalam siklus rambut.
(BACA: Tercyduk! Wanita Ini Bercinta di Sebelah Anaknya, Laki-lakinya Ternyata Selingkuhan!)
5. Semakin tua, semakin banyak rambut rontok
Hal ini benar adanya.
Semakin bertambahnya usia, kemampuan metabolisme tubuh semakin menurun.
6. Terlalu sering keramas
Mungkin anda pernah mendengar hal satu ini.
Pada dasarnya, rambut bisa membersihkan dirinya sendiri.
Tanpa kita harus menggunakan sampo untuk keramas.
Tapi prosesnya tidaklah cepat secepat keramas.
Mitos tentang terlalu sering keramas dapat menyebabkan rontok adalah benar. (*)