1. Kamu membuat ayah/ibu bangga
2. Pendapatmu penting untuk kami (orang tua)
3. Ayah/ibu percaya padamu
4. Keluarga ini sepi tanpa kamu
5. Kamu menyenangkan kami (orang tua)
6. Terima kasih
7. Kamu pandai
8. Kami rindu padamu
9. Kamu anak yang baik
10. Usahamu bagus, jangan menyerah
11. Kami sayang padamu
12. Kami ada untukmu
Beberapa perkataan itu akan sangat berarti bagi anak.
Apalagi jika dikatakan oleh orang tua maupun saudaranya.
Ini akan membuat anak merasa beruntung ada dalam keluarga. (*)