Find Us On Social Media :

Selalu Merasa Lelah? Bukan Kurang Tidur, Namun Hal Ini yang Kamu Alami

By Fahrisa Surya, Rabu, 20 September 2017 | 17:52 WIB

Ini 8 alasan kamu merasa kelelahan sepanjang waktu

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Apakah kamu salah satu yang selalu merasa lelah sepanjang waktu?

Kamu mungkin kurang tidur.

Namun bagaimana jika waktu tidurmu sudah cukup namun masih saja merasa lelah?

Ini berarti ada yang salah dengan kesehatanmu.

(BACA: Ada 4 Alasan Mengapa Seseorang Tetap Berteman Sama Mantan, Hayo Kamu Juga Pakai Alasan Ini Nggak?)

Dilansir dari boldsky.com, Grid.ID menemukan 8 alasan kenapa kamu selalu merasa lelah.

1. Anemia

Jika kamu merasa lelah sepanjang hari, kamu mungkin mengalami anemia.

Ini adalah kelainan darah yang terjadi bila tidak ada cukup sel darah merah untuk membawa oksigen dari paru-paru ke sel dan jaringan.

2. Depresi

Depresi dapat mempengaruhi kamu secara fisik.