Find Us On Social Media :

Wajib Tahu! Inilah Rahasia Makeup Natural Untuk Kamu yang Berkacamata

By Justina Nur Landhiani, Kamis, 21 September 2017 | 00:29 WIB

Rahasia Makeup Natural Untuk Kamu yang Berkacamata

2. Jangan anti dengan maskara

Kita sering khawatir maskara akan menempel pada lensa kacamata. Nggak  juga, kok.

Triknya, setelah menggunakan maskara tunggu beberapa menit hingga kering sebelum kita memakai kacamata.

Jadi mulai latihan menggunakan maskara ya.

Karena maskara akan membuat mata kita makin cantik.

3. Sesuaikan eyeliner dan frame kacamata

Eyeliner juga salah satu cara untuk membuat mata kita terlihat lebih indah dibalik kacamata.

Sesuaikan eyeliner dengan frame kacamata kita.

Kalau frame kacamata kita tebal, gunakan eye liner yang agak tebal juga untuk mengimbanginya.

(BACA : Ingat Bintang Iklan Menggemaskan Ini? Sekarang Afiqah Terlihat Cantik dan Tetap Imut loh )

Kalau frame kacamata tipis, gunakan eye liner yang tipis juga. (*)

( Cewek Banget / Muti Siahaan )

Artikel ini pernah tayang di cewekbanget.grid.id dengan judul "4 Rahasia Makeup Natural Untuk Cewek Berkacamata"