( BACA : Bibir Penuh Luka dan Diduga Suntik Filler, Gisella Anastasia Malah Ngaku Menyesal )
Selain untuk mengisi bagian-bagian yang cekung pada wajah, biasanya filler juga digunakan untuk membuat hidung lebih mancung, menyamarkan kantung mata, membuat dau lebih lancip dan sebagainya.
Jenis filler sendiri ada yang permanen dan tidak permanen dan akan hilang dalam jangka waktu tertentu.
Jika kamu ingin melakukan filler, konsultasikanlah terlebih dahulu tentang filler apa yang baik untuk wajah kamu dengan dokter berpengalaman. (*)