Find Us On Social Media :

Prilly Latuconsina Hadiri Reuni Ganteng-ganteng Serigala, di Mana Aliando?

By Atikah Ishmah W, Jumat, 22 September 2017 | 18:01 WIB

Prilly reuni GGS, kok Aliando nggak ada?

"Kurang Aliando, jadi kangen Digo-Sisi," tulis pemilik akun @lidya_libra.

"Ali mana?," tulis pemilik akun @pcpisi.

"Ah, kurang si petakilan Aliando nih," tulis pemilik akun @issszzzzz_.

"Si abang mana nih?" tulis pemilik akun @chicikanggaria11.

Perlu diketahui, Aliando dan Prilly memang sering satu scene dalam sinetron tersebut.

(BACA: Sama-sama Umur 20an Tahun, Begini Potret Seksi Ariel Tatum VS Prilly Latuconsina yang Makin Bikin Panas Dingin!)

Kala itu, Prilly berperan sebagai Sisi, seorang manusia biasa yang dicintai Digo, yang merupakan keluarga vampir.

Akting Prilly dan Aliando bisa dikatakan cukup sukses bikin para penonton ikutan baper.

Saking bapernya, sampai saat ini Prilly masih sering dijodoh-jodohkan dengan Aliando. (*)