Find Us On Social Media :

Petugas Ini Viral Karena Fasih Bahasa Mandarin, Lihatlah Saat Menjelaskan ke Mahasiswa Tionghoa

By Afif Khoirul M, Jumat, 22 September 2017 | 22:59 WIB

Wanita Malaysia ini fasih berbahasa Mandarin

Dengna sopan dan sabar dia menjelaskan tentang pajak dan asuransi jalan.

Ternyata salah satu siswa ingin mengalihkan kepemilikan kendaraan ke temannya.

Karena pajak jalan masih berlaku, pemilik baru kendaraan hanya perlu membeli asuransi kendaraan.

( BACA : Kangen Dengan Virgoun? Yuk Dengerin Single Bukti, Keren Abis! )

Berkat kemampuan Bahasa Mandarin Nur, mahasiswa Tiongkok ini akhirnya paham tentang solusi masalah mereka.

Nur mengaku tidak mengharapkan koleganya merekamnya saat itu.

"Saya belajar bahasa sejak muda karena ibu saya orang Tionghoa dan kami bercakap-cakap dalam bahasa Mandarin di rumah. Selain itu, saya terdaftar di sebuah sekolah vernakular China, Sekolah Dasar Jenis Kebangsaan Cina (SJKC) Yit Min di Changlun, "katanya.

Videonya langsung menjadi viral.

Dalam waktu 17 jam, video sudah dibagikan oleh 34 ribu orang.

Netizen berkomentar Nur berbicara seperti orang Tionghoa lokal.

Ada pula yang berkomentar bahwa mengetahui bahasa tambahan penting untuk mencari pekerjaan di masa depan.

(*)