Find Us On Social Media :

Sering Mual dan Muntah Saat Hamil? 5 Bahan Alami dan Murah Ini Bisa Bantu Kamu Mengatasinya

By Jeanne Pita, Sabtu, 23 September 2017 | 19:32 WIB

Rasa mual dan muntah bisa diobati dengan bahan alami ini

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Morning sickness biasanya ditandai dengan mual dan muntah.

Meski disebut morning, namun kadang kondisi ini tidak hanya terjadi saat pagi hari.

Biasanya kondisi ini hanya terjadi pada trimester pertama.

(BACA: Gunung Agung Awas, Dari Kera Turun Gunung Sampai Bunyi Gamelan, Ini Dia Tanda-tanda Istana Dewata akan Erupsi)

Namun, bagi beberapa wanita, tidak mudah mengatasi hal ini.

Nah, kali ini Grid.ID memberikan 5 info bahan yang ada di rumahmu untuk mengobati rasa mual dan muntah.

1. Air

Minum banyak air bisa membuat tubuh terhidrasi.

Minum secara teratur juga bisa memperbaiki pencernaan yang pada akhirnya bisa membuat kamu terhindar dari rasa mual dan muntah.

(BACA: Bukannya Jadi Penyihir Cantik, Malah Seperti Ini Penampilan BCL Saat Pesta Ulang Tahun Anaknya yang Bertema Harry Potter)

2. Jahe