Find Us On Social Media :

Gile! Jefri Nichol Habiskan 15 Bungkus Mie Instan Dalam Sehari!

By Okki Margaretha, Minggu, 24 September 2017 | 17:31 WIB

Jefri Nichol saat dijumpai Grid.ID disela acara meet and greet film One Fine Day, di Tangerang City Mall, Tangerang, Banten, Sabtu (23/9/2017).

(BACA: Kali Pertama ke Luar Negeri, Jefri Nichol Minta Ditemani Sosok Ini!)

“Sisanya aku makan salmon, aku suka banget salmon,” kata Nichol.

Nichol menyampaikan jika sebenarnya di Spanyol juga terdapat nasi goreng.

Namun untuk urusan cita rasa, nasi goreng buatan orang Indonesia memang tak ada duanya. (*)