3. Vaksin kolera oral
Cara tambahan untuk mengendalikan kolera adalah dengan menggunakan vaksin oral.
Namun sebaiknya ini tidak menggantikan tindakan pengendalian konvensional.
4. Tidak ada gejala
Kebanyakan orang yang terinfeksi penyakit ini sebagian besar tidak memiliki gejala.
Infeksi dari gejala ini ditularkan melalui sanitasi yang tidak terawat.
Jadi, baik untuk merawat sanitasi dan menyediakan air bersih yang memadai di rumahmu ya. (*)