Find Us On Social Media :

Inilah 5 Stadium Kanker Payudara yang Perlu Diketahui, Kenali Sejak Dini dan Atasi Segera

By Jeanne Pita, Selasa, 26 September 2017 | 00:54 WIB

5 stadium kanker payudara

Grid.ID – Kanker payudara menjadi momok yang menyeramkan.

Tidak hanya bagi wanita.

Tapi hal ini juga berlaku pada pria saat didiagnosis.

(BACA: Buka Usaha Kue, Ini Dia Bukti Kemiripan Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina! Kebetulan atau Sengaja?)

Kanker payudara memiliki tahapan atau yang lebih akrab disebut stadium.

Dilansir Grid.ID dari laman Health.

Stadium kanker payudara mencerminkan ukuran tumor dan mengenali sifatnya.

Apakah itu invasif atau menyerang jaringan payudara terdekat atau apakah tumor itu mencapai kelenjar getah bening yang merupakan sistem kekebalan tubuh.

(BACA: Quality Time Bareng Keluarga di Bali, Mesranya Jennifer Bachdim dan Irfan Bachdim Bikin Ngiri!)

Semua kanker payudara diberikan stadium.

Sesuai dengan hasil biopsi dan juga semaua temuan dari hasil lab.

Berikut adalah beberapa tahapan kanker payudara yang perlu diketahui.

1. Tahap 4

Pada tahap 4 atau stadium 4.

Kanker payudara telah menyebar ke tempat yang jauh pada seluruh tubuh.

Pada tahap ini, seringkali penderita divonis tidakbisa disembuhkan.

(BACA: Kerap Jadi Jahat, Penampilan Artis Antagonis Ini Sekarang Bikin Pangling, Siapa ya?)

2. Tahap 3

Tahap 3 disebut juga stadium lanjut.

Kanker telah menyebar ke getah bening tapi tidak ke organ lain.

Tahap ini dibagi menjadi 3A, 3B dan 3C.

Berdasarkan ukuran tumor dan keterlibatan kelenjar getah bening.

3. Tahap 2

Pada tahap 2, masih disebut dengan tahap  awal.

Yang masih mungkin disembuhkan.

(BACA: Hamish Daud Panggil Raisa dengan Sebutan Ini, kok Netizen yang Baper?)

4. Tahap 1

Kanker payudara stadium 1 bersifat invasif.

Artinya sudah mulai menyebar ke jaringan payudara terdekat dan stadium ini dibagi menjadi 2 yaitu 1A dan 1B.

5. Tahap 0

Kanker stadium ini disebut juga pra kenker.

Stadium 0 tidak invasif jadi belum menyebar.

Tahap 0 adalah tahap yang paling awal dan masih dianggap aman.

Sehingga sangat mungkin untuk disembuhkan.

Kenali kanker sejak dini agar mendapat penanganan yang tepat dan bisa disembuhkan.(*)