Berdasarkan argumen ini, kita bisa membayangkan bahwa Google betul-betul memanfaatkan apa yang dilakukan oleh peradaban umat manusia.
Kurang lebih manusiah hidup selama itu, ribuan tahun.
Tak hanya sekedar hidup, manusia juga meninggalkan penemuan-penemuan dan beragam pengetahuan.
Anggaplah Google adalah seorang manusia.
Sebagai manusia yang baik, Google tau memanfaatkan ilham yang dimilikinya, dengan menggunakan akal dan ingatannya.
Google tahu segala hal, segala bentang sejarah umat manusia.
Sebagai seorang manusia yang dibekali akal, Google telah hidup jauh melewati umurnya yang hanya 19 tahun.
(Baca juga: Syifa Adik Ayu Ting Ting Kepergok Selalu Kenakan Celana Pendek yang Sama!)
Google lebih dari itu, telah berumur ribuan tahun karena informasi dan pengetahuan yang dia miliki.
Jadi pantas bila banyak orang Indonesia menyebutnya Mbah Google.
Dia punya banyak ilmu, kisah, dan semangat ribuan tahun lalu.