Find Us On Social Media :

Patung Gatotkaca Eksis di Karnaval Batik Indonesia, Kocak Saat Lewati Bawah Jembatan Penyebrangan!

By Okki Margaretha, Minggu, 1 Oktober 2017 | 15:47 WIB

Patung Gatotkaca eksis dalam parade Karnaval Batik Indonesia, yang digelar di sepanjang jalur car free day (CFD) ini dimulai sejak pukul 06.00 WIB pagi tadi, Minggu (1/10/2017).

(BACA: Ini yang Dilakukan Desainer Langganan Artis Indonesia Rinda Salmun Agar Busana Batik Diminati oleh Generasi Millennials)

Sempat berhenti sejenak, akhirnya patung digotong secara diagonal, yang kemudian memicu sorak sorai warga.

Rangkaian Karnaval Batik Indonesia inipun ditutup dengan peragaan busana secara vertikal di Gedung Sarinah.

Ini merupakan puncak acara untuk memperingati hari batik nasional yang jatuh pada 2 Oktober 2017 besok. (*)