Find Us On Social Media :

Demi Kebutuhan Sehari-Hari, Anak-anak Ini Harus Ikut Berjuang

By Afif Khoirul M, Senin, 2 Oktober 2017 | 00:08 WIB

Anak-anak ini harus tidur di gerobak

Grid.ID - Hidup adalah perjuangan, tanpa berjuang maka manusia tidak bisa hidup.

Demi kebutuhan sehari-hari orang tua ini harus mengajak anak-anaknya untuk ikut berjuang, bekerja bersama mereka.

Dilansir reporter Grid.ID dari Viral4Real.

Orang Filipina dikenal di seluruh dunia karena keramahannya.

( BACA : Lihatlah 7 Foto Orang Dengan Tanda Lahir Unik Ini, Mengagumkan! )

Namun garis kemiskinan masih banyak menaungi kehidupan masyarakat di sana.

Sepasang suami istri di Filipina terpaksa mengajak anaknya untuk ikut berjualan buah dipasar.

Pasangan ini tidak bisa menyekolahkan anak-anak mereka ke sekolah lantaran ketiadaan biaya.

Sebagai gantinya mereka membawa kedua orang bocah tersebut untuk ikut berjualan buah.

( BACA : Nyeleneh Banget! Apa Kalian Minat Mencoba Sepatu Model Baru Rancangan Rihanna? )

Seorang pengguna Facebook bernama Shair Joy Mendelez menyaksikan secara langsung kejadian tersebut.

Dia mengetahui bahwa ada 2 orang anak lelaki yang tidur di dalam gerobak saat membeli buah dari bu kedua anak tersebut.