Find Us On Social Media :

6 Hal yang Paling TERLARANG Untuk Ibu Hamil, Masih Berani Lakuin?

By Tamara Wijaya, Senin, 2 Oktober 2017 | 21:24 WIB

Masturbasi Selama Masa Kehamilan Begini Ternyata

Benturan atau goncangan bisa menyebabkan keguguran.

2. Menunggang kuda

Menunggang kuda bisa menyebabkan tekanan yang dahsyat pada perut.

Dudukan yang digunakan penunggang kuda juga tidak direkomendasikan untuk ibu hamil, mengingat postur tubuh ibu hamil yang berbeda.

?BACA JUGA : Masih Susah Hamil Meski Sudah Coba Berbagai Macam Pengobatan? Mungkin 8 Masalah ini Jadi Penyebabnya

Ditambah lagi dengan gerakan kuda, baik saat berjalan atau lari, menyebabkan benturan yang mengganggu kenyamanan bayi dalam kandungan.

3. Olahraga air 

Wisata air yang menantang sangatlah tidak cocok untuk bumil. 

Gerakan air tanpa bisa diprediksi bisa menyebabkan luka.

?BACA JUGA : Kalau Mau Punya Badan Seperti Model Victoria Secret, Mending Jangan Makan Makanan ini ya

Arus yang kencang yang datang tiba-tiba dapat menyebabkan trauma berat pada janin.

Selama kehamilan, olahraga air sebaiknya dihindari.