Find Us On Social Media :

Akting Keren di Drama, Karakter 5 Member EXO Ini Justru Berakhir Menyedihkan, Aduh!

By Al Sobry, Senin, 2 Oktober 2017 | 22:55 WIB

Tragis penampilan Xiumin di drakor!

Laporan Wartawan Grid.ID, Septi Nugrahaini

Grid.ID – Selain menjadi seorang penyanyi, member EXO juga dikenal sebagai salah satu idol-aktor.

Beberapa member EXO telah mengikuti beberpa proyek drama dan film layar lebar.

Meski pengalaman baru, namun para member EXO itu memiliki kualitas akting yang cukup mengesankan.

Tapi, bagi EXO-L yang juga penggemar drama, nyadar nggak sih karakter member EXO sering berakhir dengan menyedihkan.

(Baca: Kini Sahabat Karib, Ternyata Kai EXO Sempat Canggung Pada D.O, Ini Penyebabnya)

Lebih dari ending memiliki hidup yang menyedihkan, karakter yang dimainkan member EXO itu justru meninggal.

Yuk cek karakter member EXO yang diperankan dan berakhir meninggal.

1. Xiumin

Xiumin bermain film bersama Yoo Seung Ho yang berjudul 'Seondal: The Man Who Sells The River."

Member tertua di EXO itu berperan sebagai Gyun Yi.

2. D.O