Find Us On Social Media :

Mau Olahraga Tapi Hujan? 5 Gerakan Ini Bisa Kamu Lakukan di Dalam Rumah, Dijamin Tetap Berkeringat!

By Jeanne Pita, Senin, 2 Oktober 2017 | 23:45 WIB

Nana Mirdad, artis yang sudah memiliki 2 anak ini masih tampak cantik dan seksi

Yang kita butuhkan hanyalah tali skipping dan kita pun sudah siap menghadapi sesi kardio yang intens. 

Jika tidak ada tali, kita pun bisa melakukan lompatan tanpa tali.

Lompat tali bisa membakar lebih dari 200 kalori per sesi 20 menit. 

Tali skipping adalah peralatan latihan terbaik jika kita sering bepergian.

(BACA: Yuk Intip Aktris Senior Marini Zumarnis yang Sering Tampil dengan Gaya Hijab Tak Biasa, Seperti Apa ya Kira-kira?)

2. Jumping jack

Latihan kardio lainnya adalah jumping jack. 

Aktivitas ini melibatkan otot perut. Ini akan mebentuk perut, otot deltoids, quadriceps, dan paha.

Mulailah dengan berdiri tegak, kedua tangan di samping dan kaki merapat. 

Lalu, lompat setinggi mungkin dan mendarat dengan kaki terentang dan tangan Anda naik setinggi bahu.

3. Spot jogging

Kita bisa joging di rumah, yang disebut spot jogging.