Find Us On Social Media :

Mau Olahraga Tapi Hujan? 5 Gerakan Ini Bisa Kamu Lakukan di Dalam Rumah, Dijamin Tetap Berkeringat!

By Jeanne Pita, Senin, 2 Oktober 2017 | 23:45 WIB

Nana Mirdad, artis yang sudah memiliki 2 anak ini masih tampak cantik dan seksi

Cobalah mengangkat kaki setinggi mungkin sampai tumit menendang pantat. 

Usahakan melakukan 30 spot jogs atau selama sekitar 60 detik terus menerus. 

Pasti napas akan terengah-engah dalam waktu singkat.

(BACA: Hari Batik Nasional, Begini Gaya Biduan Dangdut Ayu Ting Ting dan Via Vallen Saat Mengenakan Batik, Kamu Suka yang Mana?)

4. Jump squat

Jump squat adalah kombinasi jongkok dan melompat. 

Latihan ini akan mengencangkan pantat, paha dan meningkatkan metabolisme kita. 

Ini juga akan meningkatkan sirkulasi darah.

5. Jalan di tempat setinggi lutut

Jalan di tempat setinggi mungkin tampak mudah tapi ini adalah latihan kardio yang efektif. 

Kita tidak hanya akan membakar kalori tapi juga akan meningkatkan daya tahan dan stamina tubuh.

Ini juga akan membentuk core kita, paha dan pantat. 

Cobalah melakukan gerakan ini sekitar satu menit.

(BACA: Keluar Ruang Sidang Cerai, Nafa Urbach Menangis!)

Nah, jika tidak bisa melakukan olahraga di luar rumah, lakukan lima hal itu. (*)

(intisari-online/Agus Surono)

Artikel ini pernah tayang di intisari-online dengan judul Sering Hujan, Inilah 5 Latihan Di Rumah untuk Bakar Lemak Tubuh