Ia beberapa kali tampil mengenakan dress floral maupun polos.
Dengan gaya rambut pixie, tak hanya terlihat segar kamu juga makin manis mengenakan dress.
(BACA: Yay! Maia Estianty Antar El Rumi Hari Pertama Sekolah di London, Ups Ada yang Nyindir Ahmad Dhani!)
2. Denim ala Gisela Cindy
Dalam foto di atas ini, Gisela Cindy terlihat seksi dengan mengenakan outfit denim.
Ia terlihat mengenakan tank top putih dengan blue shirt dan hotpants.
Tampilan seksinya ini sangat cocok dengan gaya rambut pixie ash greynya.
Kamu juga bisa padukan denim hotpantsmu dengan tanktop.
3. Long Blazer dan Turtle Neck
Tampilan Gisela dengan long blazer sangatlah modis dengan turtle neck hitam.
Ia juga mengenakan legging hitam dan sepatu dengan warna hitam.
(BACA: Keluar Ruang Sidang Cerai, Nafa Urbach Menangis!)
Nah, gampang banget kan padu padan ala Gisela Cindy?
Kamu bakal tetap terlihat kece dengan rambut pixie dan gaya simpelmu. (*)