Portuguese Man-of-War juga memiliki kandung kemih berisi gas yang membuatnya bisa mengapung di atas permukaan air.
Meskipun memiliki ciri seperti ubur-ubur, namun makhluk ini bukanlah ubur-ubur.
Mereka adalah sekumpulan organisme yang bergantung satu dengan yang lain untuk bertahan hidup.
Apabila bertemu dengan makhluk ini, manusia harus berhati-hati dan mengenakan sarung tangan atau tongkat untuk memindahkannya.
Dr. Peter Richardson mengatakan bahwa salah satu kemungkinan jumlah mereka bertambah adalah karena cuaca ekstrim.
Berikut videonya:
(*)