Find Us On Social Media :

Wajib Tahu! 5 Mitos Tentang Kanker Payudara, Bener Nggak tuh?

By Fahrisa Surya, Jumat, 6 Oktober 2017 | 02:50 WIB

mitos kanker payudara

Grid.ID – Kanker telah menjadi salah satu penyakit yang menyeramkan.

Karena sampai sekarang belum ditemukan juga obatnya.

Salah satu yang paling ditakuti terutama bagi wanita.

Adalah kanker payudara.

Meskipun ini juga bisa menyerang pria.

(BACA: Kenapa Bercinta Terasa Sakit Bagi Wanita? Begini Penjelasannya)

Tapi sampai saat ini pengidap terbesarnya adalah wanita.

Banyak yang perlu diketahui mengenai penyakit ini.

Rupanya ada beberapa mitos yang berkembang di masyarakat mengenai kanker payudara.

Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Health.

Ada apa saja?

1. Hanya yang punya riwayat kanker payudara yang bisa terserang