Grid.ID – Ngemil sering disalahkan.
Sebagai sebab penambahan berat badan.
Padahal tidak semua camilan bisa menambah berat badan loh..
Justru bisa membuat tubuh makin sehat dan juga membantu proses diet.
Dilansir Grid.ID dari laman Women’s Health.
Ada daftar camilan yang sehat.
Dan juga nggak bikin gemuk.
Wah, apa aja tuh?
(BACA: Beda Usia 18 Tahun dengan Suaminya, Begini Penampilan Ibu Tiri Teuku Rassya)
1. Pisang
Pisang mengandung potassium yang dapat mencegah kram.