Find Us On Social Media :

Mengharukan, Ayah Ini Menangis Di Dalam Angkot Saat Menggendong Putrinya Yang Sakit, Begini Kisahnya

By Afif Khoirul M, Minggu, 8 Oktober 2017 | 19:15 WIB

Ayah ini sampai menangis di angkot karena penyakit anaknya

Menyedihkannya lagi ayah itu mengatakan bahwa ia harus merawat putrinya sendirian.

Hal ini lantaran dirinya menderita penyakit diabetes dan setelah istrinya tahu ia meninggalkan suami dan akanya karena tidak mau merawat suaminya yang terserang penyakit kencing manis itu.

( BACA : Aksesori Ini Sempat Populer di Era 90an, Masih Ingat Atau Ada yang Masih Punya? )

Sambil berbicara kepada Tejada, ayah itu juga ikut menangis sambil mengelus-elus kepala putrinya agar tenang.

Trenyuhnya ternyata ayah itu hanya punya cukup uang untuk membawa putrinya berobat.

Bahkan ia dan putrinya belum makan semenjak tadi pagi lantaran untuk biaya berobat dan transportasi.

Mendengar cerita lelaki itu, Tejada lantas memberi sedikit uang untuk membantu meringankan beban ayah dan anaknya itu.

Walaupun jumlah uang yang diberikan Tejada tidak seberapa namun ayah itu tampak sangat bersyukur dan mengucapkan rasa terima kasih sebesar-besarnya.

Lantas ayah itu turun setelah sampai di Manila untuk melanjutkan perjalanannya ke rumah sakit dimana ia akan memeriksakan putrinya.

(*)