Find Us On Social Media :

6 Kesalahan Membersihkan Muka yang Pasti Sering Kamu Lakukan, Awas Kelihatan Tua!

By Jeanne Pita, Senin, 9 Oktober 2017 | 21:52 WIB

Membersihkan muka

Grid.ID - Wajah merupakan hal utama bagi setiap orang untuk terlihat sempurna.

tidak haruscantik atau tampan, tapi minimal harus bersih dan terawat.

Mencuci muka dengan benar adalah salah satu cara untuk menjaga kebersihan muka.

(BACA: Hadir di Resepsi Bella - Engku Emran, Segini Harga Dress dan Tas yang Dikenakan Prilly Latuconsina)

Tapi, tahukah Anda beberapa hal yang kita lakukan saat mencuci muka ternyata keliru dan malah membuat wajah cepat tua?

Berikut kesalahan mencuci wajah yang malah membuat penuaan dini.

1. Buang-buang uang membeli pembersih mahal

Kita tidak perlu sabun muka yang mahal karena pembersih itu hanya berada sementara waktu di kulit, dan bukan berfungsi sebagai obat. 

Alih-alih memilih pembersih muka yang mahal, 

(BACA: Waduh..Tampil dengan Makeup Seperti Ini, Krisdayanti Malah Banjir Kritikan)

para ahli menyarankan memakai uangnya untuk membeli produk perawatan kulit yang bisa membuat perbedaan di kulit, seperti pelembab, tabir surya, dan serum.

2. Hanya mencuci muka satu kali kali sehari