Find Us On Social Media :

Kelebihan Berat Badan Tingkatkan Risiko Kanker, Mitos atau Fakta?

By Anita Rohmatur R, Rabu, 11 Oktober 2017 | 18:10 WIB

Obesitas tingkatkan risiko kanker

11. kanker ovarium

12. kanker pankreas

13. kanker tiroid

(BACA JUGA: Unik! Teknologi Ini Mampu Melawan Hukum Alam. NO 4 Keren)

Data Statistik Kanker Amerika Serikat menemukan bahwa dari tahun 2005 sampai 2014 insiden semua kanker yang kelebihan berat badan dan obesitas (kecuali untuk kanker kolorektal) meningkat secara signifikan di antara orang berusia 20 sampai 74 tahun.

Jadi, jika kita ingin melakukan pencegahan kanker, tidak ada salahnya jika kita juga mengutamakan penurunan berat badan.

Lebih baik mencegah daripada mengobati bukan?

(*)