Laporan Wartawan Grid.ID, Hesti Puji Lestari
Grid.ID - Kenalkah kalian dengan merek-merek mobil mewah sejenis Lamborghini?
Atau brand-brand ternama seperti Ford, Volkswagen, Audi, atau semacamnya?
Riset membuktikan bahwa wanita akan lebih tertarik kepada pria-pria yang mengendarai kendaraan mahal.
Namun, laboratium AMOG menunjukkan fakta baru.
Hasil riset laboratorium AMOG menunjukkan bahwa wanita ternyata bukan hanya tertarik dengan kendaraan mahal dan bermerek.
Tapi, warna kendaraan juga mampu menarik perhatian kaum hawa lho..
Dilansir dari Amog, ini dia warna kendaraan yang mampu menarik perhatian kaum hawa.
1. Putih
( BACA : Putri Marino Relakan Dunia Presenting Demi Main Film Yang Membuatnya Bergetar )
Wanita yang sedang mencari komitmen biasanya tertarik dengan warna putih.