Laporan Wartawan Grid.ID , Tamara Wijaya
Grid.ID - Kamu putus, dan kamu berusaha untuk menerimanya.
Tapi apakah semudah itu untuk melupakan mantan yang biasanya selalu bersama sama dengan kita? tentu tidak.
Mungkin hanya sebagian dari kamu yang bisa berteman baik dengan mantan kekasih, tapi sisanya? butuh proses dan waktu yang sangat lama untuk bertindak seperti itu.
BACA JUGA : Khasiat Makan Singkong Tiap Hari Ternyata Bikin Kamu...
Tapi nggak banyak juga yang mengatakan bahwa dirinya sudah berhasil melupakan mantan secara 100 persen
Untuk mengetahui apakah kamu benar benar sudah melupakan mantan secara 100 persen, berikut tanda yang perlu kamu perhatikan.
1. Orang orang tidak tahu kamu putus
Jika kamu benar-benar sudah melupakan mantan, kamu nggak akan malu atau takut mengakui bahwa kalian sudah putus hubungan.
?BACA JUGA : Kalau Ada Serangga Masuk ke Telinga, JANGAN Dikorek Bahaya! Lakukan 3 Hal ini
2. Dipikiran mu, dia masih menjadi yang nomor satu
Oke, poin kedua ini memang sudah sangat jelas menandakan kalau kamu belum move on sama sekali!