Find Us On Social Media :

Ingin Awet Muda, 5 Hal Ini Harus Kamu Lakukan, Dijamin Si Dia Makin Nempel!

By Justina Nur Landhiani, Rabu, 18 Oktober 2017 | 03:04 WIB

5 Tips Agar Bibir Enggak Kering Saat Pakai Lip Tint

Laporan Wartawan Grid.ID, Justina Nur Landhiani

Grid.ID - Semua wanita pasti ingin selalu tampil awet muda.

Umur tetap bertambah seolah tidak masalah.

Asalkan wajah kita tetap cantik dan awet muda bak ABG.

(BACA : Dulu Polos dan Sekarang Bak Bidadari Kahyangan, Inilah 8 Foto Transformasi Aurel Hermansyah, Awas Bikin Kaget Semua! )

Ternyata untuk mendapatkan kulit wajah seperti itu, kamu nggak boleh melewatkan 5 hal ini loh.

Apa saja ya?

1. Wajib banget membersihkan wajah 

Pembersih wajah adalah hal wajib yang harus kamu beli untuk membersihkan wajahmu.

Kamu nggak mau kan kalau sisa makeupmu masih tertinggal di pori-pori wajah.

Dan menyebabkan munculnya jerawat, komedo dan sebagainya.

Lebih baik lagi kamu melakukan double cleansing agar wajahmu bebas dari makeup yang telah kamu pakai sebelumnya.