Find Us On Social Media :

Penat Setelah Bekerja? Berikut Cara Mudah Untuk Mengatasinya, Asik Banget deh!

By Justina Nur Landhiani, Jumat, 27 Oktober 2017 | 19:53 WIB

Mengatasi penat setelah bekerja

Grid.ID – Pekerjaan memang dibutuhkan.

Alasan utamanya adalah untuk mendapatkan penghasilan.

Dan juga sebagai pengisi waktu luang.

(BACA : Jelang Pernikahan Song Song Couple, Ini 5 Perkiraan Model Gaun Pengantin yang Bakal Dipakai Song Hye Kyo, Kamu Pilih yang Mana nih? )

Tapi, sebuah pekerjaan kadang membuat pelakunya menjadi penat.

Juga bosan dan lelah.

Kalau sudah begini, bagaimana cara mengatasinya?

Dilansir Grid.ID dari laman Healthista.

Berikut adalah cara-caranya.

Minum teh hijau

Minuman ini dapat memberi efek relaksasi.

Dan juga membuat pikiran lebih tenang.

Anti inflamasi pada teh juga bisa membuat tubuh semakin bugar.

Bergerak

Lakukan beberapa latihan tubuh.

Tapi yang perlu diperhatikan adalah.

Pilih jenis latihan yang cocok dan betul-betul kamu sukai.

(BACA : Jelang Pernikahan Song Song Couple, Ini 5 Perkiraan Model Gaun Pengantin yang Bakal Dipakai Song Hye Kyo, Kamu Pilih yang Mana nih? )

Lakukan pijat

Mendapat pijatan pada beberapa bagian tubuh.

Akan membuat diri menajdi ebih baik.

Selain itu, pijatan juga dapat melemaskan otot.

Dan membuat tubuh lebih segar.

Habiskan waktu dengan keluarga atau pasangan

Penat setelah bekerja adalah hal yang wajar.

Cobalah untuk menghilangkan rasa itu.

Dengan mengobrol atau makan bersama orang terkasih.

Supaya perasaanmu kembali tenang.

(BACA : Ternyata Begini Wajah Pedangdut Nella Kharisma Tanpa Make Up, Netizen: Bikin Pangling )

Selamat mencoba. (*)