Find Us On Social Media :

Siapa Bilang Jomblo Itu Ngenes? Ini loh 5 Manfaat Sehat Hidup Melajang yang Bisa Kamu Dapatkan

By Jeanne Pita, Senin, 30 Oktober 2017 | 03:16 WIB

Ilustrasi

Riset dari New Zealand di 2015 menemukan orang yang cenderung menghindari konflik dan konfrontasi justru lebih bahagia ketika melajang.

Berikut ini lima manfaat nyata hidup melajang :

1. Punya sahabat dekat

Ketika punya pacar atau pasangan hidup, rata-rata seseorang tidak punya sahabat yang benar-benar dekat. 

Mereka kembali mendatangi teman baik ketika putus atau cerai. 

Riset pun membuktikan para lajang memiliki hubungan lebih baik dengan keluarga, teman dan tetangga.

(BACA: Miris Lihat Foto Diduga Polwan Aceh Riska Ananda Putri Setelah Alami Kecelakaan Tragis, Nggak Hanya Kaki yang Patah)

2. Lebih fit

Studi menemukan 73 persen orang Inggris yang gagal memenuhi rekomendasi olahraga 150 menit per minggu adalah mereka yang menikah.

Cerai atau pernah menikah dan lajang adalah mereka yang cenderung tetap fit.

Sebuah studi dari 2013 menemukan pengantin baru yang bahagia cenderung mengalami kenaikan berat badan dalam empat tahun setelah mengucapkan janji pernikahan.

3. Lebih puas di kantor