Find Us On Social Media :

Ngeri, 5 Hal yang Dapat Membunuhmu, No 4 Hanya karena Makan!

By Ahmad Rifai, Selasa, 31 Oktober 2017 | 03:08 WIB

Ilustrasi | YouTube

Grid.ID - Merokok adalah salah satu kebiasaan paling tidak sehat di luar sana. 

Kebiasaan ini perlahan-lahan memudar di Amerika Serikat. 

Buktinya, orang Amerika dewasa yang merokok telah menurun dari 42 persen di tahun 1965 menjadi 15 persen pada tahun 2015.

Namun, ada sejumlah faktor risiko lain yang dapat menggantikan peran rokok sebagai 'pembunuh', seperti gaya hidup masyarakat yang tidak baik. 

Inilah 5 faktor risiko yang sama 'mematikannya' dengan merokok.

(Baca juga: Ramai di Facebook, Tukang Ojek Sadis, Dititipi Bayi Malah Dibanting Dihantamkan ke Ranjang Kayu)

1. Kesendirian

Pertumbuhan media sosial dan berkurangnya kontak langsung dengan orang lain telah membuat mantan ahli bedah umum, Vivek Murthy, menjuluki 'kesepian' sebagai sebuah epidemi di seluruh dunia. 

Bahkan, kesepian dianggap mematikan.

Dalam penelitiannya, Julianne Holt-Lunstad, seorang profesor psikologi di Brigham Young University, menemukan bahwa kesepian dapat mengurangi rentang kehidupan manusia, yang setara dengan menghabiskan 15 batang rokok sehari.

(Baca juga: Ketika Usia 8 bulan Alami Hal Buruk, Keluarga Abai dan Tak Lakukan Apa-Apa, Kini Kondisinya Jadi Seperti Ini)

2. Duduk