Tidak berhenti sampai disitu, ternyata tingkah lucu Raphael selam di pesawat pun masih berlanjut.
Saking aktifnya, Raphael sempat terekam asyik mendengarkan suara dengan headphone sampai tertawa geli.
Rupanya suara yang Raphael dengarkan melalui headphones adalah suara orang bercakap-cakap dalam sebuah film.
Baca Juga : Gemas! Lucunya Tingkah Anak Sandra Dewi, Raphael Moeis, Saat Makan Stroberi Besar di Jepang
Meskipun tidak mengerti apa yang mereka katakan dalam film tersebut, Raphael tertawa geli mendengar suara-suara tersebut.
Aksi Rapahel ini pun sempat menarik perhatian publik yang melihatnya.
Suara tawa Raphael yang renyah membuat publik semakin gemas melihat tingkahnya.
Baca Juga : Kasihan! Anak Sandra Dewi, Raphael Moeis Terpeleset Saat Bermain dengan Sang Ayah
Bahkan saking aktifnya sang putra, Sandra Dewi ceritakan Raphael sampai tidak tidur selama di perjalanan.
Semua penumpang di dalam kabin kelas satu diajak Raphael bicara.
Saking seru aktivitasnya didalam pesawat, Raphael sampai kehilangan sebelah kaus kakinya.
Baca Juga : Tidur Pulas Sambil Berpelukan, Suami Sandra Dewi Curi Perhatian Saat Keloni Raphael Moeis di dalam Boks Bayi
Momen lucu putranya ini pun sempat dibagikan Sandra Dewi melalui update Instagram storiesnya.
Dalam unggahan terbarunya, Sandra Dewi menunjukkan potret putranya yang sedang berdiri di tengah lorong kabin dengan kaus kaki yang hilang satu.
"Di pesawat enggak tidur, main sepanjang perjalanan menyapa semua penumpang.
Mamanya yang lagi sakit cuma bisa tidur. Kaos kaki pun sisa satu," tulis Sandra Dewi seperti yang dikutip Grid.ID pada Kamis (9/1/2019).
Wah, Raphael Moeis semakin menggemaskan saja ya? (*)