Jenis makanan ini sangat kaya akan protein dan serat.
Sudah begitu pun rendah kalori dan tak mahal. Pilihlah kacang yang segar, bukan kacang dalam kemasan kalengan.
Kacang kalengan ini mengandung banyak garam.
(BACA: Olla Ramlan Melahirkan Hari ini, Beginilah Suasana Menegangkan di Ruang Persalinan)
3. Buah kering
Ketika lapar dan butuh mengunyah sesuatu yang manis, buah kering adalah pilihan sehat.
Pilihlah buah kering seperti kismis yang tak lagi dilapisi gula.
4. Apel
Buah apel adalah camilan sehat karena manis dan penuh vitamin serta serat.
Vitamin dan mineral terbanyak pada apel justru ada pada kulitnya.
Agar aman makan apel bersama kulitnya, pilihlah apel organik.