Find Us On Social Media :

Gelas Wine Ini Terlihat Biasa-biasa saja, Tapi Setelah Diminum Air Justru Melawan Arah, kok Bisa ya?

By Anita Rohmatur R, Senin, 6 November 2017 | 02:00 WIB

Gelas Wine Ini Terlihat Biasa-biasa saja, Tapi Setelah Diminum Air Justru Melawan Arah

Laporan wartawan Grid.ID Ismayuni Kusumawardani

Grid.ID - Sebuah desain gelas terlihat biasa-biasa saja.

Tetapi semuanya berubah ketika kamu mengisinya dengan wine.

Dan orang-orang di sekitarmu akan bingung.

Desainnya yang terbalik memungkinkanmu menyesap wine dari kaki gelas.

(BACA JUGA: Pernikahan Song Song Couple Direkam Ilegal Pakai Drone, Ternyata Media Perekam Milik Sahabatnya Sendiri)

Dikutip dari laman Bored Panda, gelas ini dijual oleh sebuah toko gadget red5, gelas memungkinkanmu menjadi ratu atau raja pesta.

Gelas wine ini hanya dibanderol 10 dolar atau setara 135ribu rupiah.

"Kami tidak bermaksud kasar tapi kami yakin bahwa gelas wine kalian cukup membosankan," kata red5 website.

(BACA JUGA: Pernikahan Kahiyang: Dikenal Rendah Hati, Pengakuan Teman SD Kahiyang ini Bikin Terkejut, Ternyata Dulu Kahiyang Suka . . .)

"Banyak gelas standar dalam bentuk standar dan bisa ditemukan di rumah manapun."

The Downside Down Wine Glass adalah revolusi dalam desain gelas.

(*)