Find Us On Social Media :

Inilah Manfaat Mandi Air Hangat Bagi Ibu Hamil, Bisa Bikin Tubuh Ibu Jadi Begini nih

By Justina Nur Landhiani, Senin, 6 November 2017 | 22:45 WIB

Manfaat mandi air hangat bagi ibu hamil

Grid.ID – Kehamilan adalah suatu hal yang ditunggu-tunggu bagi pasangan.

Kehadiran buah hati.

Dipercaya dapat mengeratkan hubungan pasangan.

(BACA : Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution Nikah Besok Lusa, Kaesang Pangarep Tiba-tiba Umumkan Info Penting ini )

Juga sebagai penerus keturunan mereka.

Saat kehamilan terjadi.

Banyak hal yang perlu diperhatikan.

Terutama masalah kesehatan.

Baik bagi ibu.

Maupun bagi si bayi.

Dilansir Grid.ID dari laman Mom Junction.

Ada hal sederhana yang dapat dilakukan.

Untuk membuat ibu hamil lebih rileks.

Dan pastinya lebih sehat.

Yaitu dengan cara mandi air hangat.

Memang apa aja sih manfaatnya?

(BACA : Tampil Mesra Pakai Beskap dan Kebaya, Benarkah Tasya Kamila dan Sang Pacar Akan Segera Menikah? )

Berikut paparannya.

Menenangkan otot

Mandi dengan air hangat dapat menenangkan otot-otot yang Lelah.

Terutama pada bagian kaki dan punggung.

Mengatasi edema

Ibu hamil kerap mengalami edema.

Atau bengkak yang biasa terjadi pada kaki.

Dengan mandi air panas.

Edema pada kaki bisa lebih baik.

Mengurangi kontraksi premature

Mandi menggunakan air hangat dapat membantu mengurangi kontraksi premature.

Yang biasanya terasa menyakitkan.

(BACA  : Tak Hanya Pejabat, Ternyata Deretan Artis Ini Juga Dapat Undangan Pernikahan Kahiyang Bobby, Siap Terbang ke Solo nih )

Jadi, berminat mencoba? (*)