Mereka juga bertugas untuk membantu 18 finalis agar bisa mengaplikasikan idenya.
Semua karya dari 18 finalis Go Ahead Challenge 2018 dapat dinikmati pada GAC 2018 Artwarding Night di Queenshead Kemang, Jakarta Selatan pada Sabtu, (26/1/2019) mendatang.
Baca Juga : Angga Vokalis Maliq & D'essentials dan Melanie Putria Resmi Bercerai
Selain ajang apresiasi tersebut, para pemenang Go Ahead Challenge 2018 nantinya juga akan menjalani berbagai program pengembangan diri dengan para tokoh ternama di bidangnya.
(*)