Find Us On Social Media :

Begini Beda Kritik Fadli Zon dan Fahri Hamzah Terkait Nikahan Anak Ke-2 Presiden Jokowi, Lho Kok Twitter dan Vlog Dibawa-Bawa?

By Ahmad Rifai, Rabu, 8 November 2017 | 02:55 WIB

Komentar Fadli Zon dan Fahri Hamzah | Montase dari Kompas

Laporan Wartawan Grid.ID, Ahmad Rifai

Grid.ID - Pernikahan Kahiyang Ayung dan Bobby Nasution akan berlangsung pada hari rabu (8/11/2017).

Tak hanya kebahagian yang menghampiri keluarga kedua mempelai, ternyata rakyat Indonesia juga ikut bergembira.

Di tengah ramai puja-puji dan luapan kebahagian rakyat se-Indonesia, eh ternyata ada yang berceletuk seperti ini.

Tak main-main, orang tersebut adalah tokoh yang cukup populer di kancah perpolotikan Indonesia.

(Baca juga: Hadiri Acara Midodareni Kahiyang Bobby, Beginilah Penampilan Roro Fitria dengan Gaya Makeupnya)

Kedua orang tersebut adalah Fadli Zon dan Fahri Hamzah.

Bukannya ikut mengucapkan selamat, keduanya justru lemparkan kritikan pedas.

Fadli Zon melontarkan kicauan yang bernada sindirian kepada Presiden Jokowi lewat akun Twitter.

Melalui akun Twitternya, Fadli Zon bilang begini.

(Baca juga: Bobby Nasution dan Keluarga Tiba Bersama Keluarga untuk Acara Midodareni, Bawa Puluhan Seserahan Seperti Ini!)

"Dalam 3 tahun, Pak Jokowi menikahkan 2 anaknya."