Untungnya hal tersebut dapat diobati dan sembuh hingga kini.
"Aing borokan aing, korengan," ungkap Baim.
"Beneran gue ngga bohong, tanya sama kakak gue semuanya untung aja ada obatnya," imbuhnya.
Baim lantas menceritakan asal mula borok yang tumbuh di kaki nya itu.
Menurut Baim, ia pernah bermain petak umpet semasa kecil.
Kala itu ia memutuskan untuk bersembunyi di tong sampah.
Baca Juga : Baim Wong dan Paula Bertengkar Hebat sampai Pintu Kamar Hancur, Raffi Ahmad: Ternyata Ada KDRT!
Namun nahas, usai kejadian itu Baim justru dihinggapi borok yang membuatnya di panggil si budukan.
"Main petak umpet, aing teh main petak umpet, ngumpet dio tong sampah, udah ngga tahu kenapa besoknya bentol-bentol besoknya dipanggil si budukan," jelas Baim.
Borok itu sendiri baru bisa diobati ketika Baim telah duduk di bangku Sekolah Menengah.