3. Konstipasi
Konstipasi atau sembelit kerap dialami oleh sebagian orang.
Hal ini disebabkan oleh beberapa hal.
Salah satunya adalah karena kekurangan serat.
Bisa juga karena kelainan pada sistem pencernaan atau ekskresinya.
Jika dibiarkan, konstipasi bisa makin parah dan sebabkan wasir.
4. Diare
Jika anda mengalami diare, jangan pernah anggap enteng.
Jika sudah parah.
Hal ini bisa sebabkan tubuh dehidrasi.
Atau kekurangan cairan yang sangat berbahaya. (*)