Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Siapa sih yang bilang kalau burger dan kentang itu tidak enak?
Dua makanan ini memang sangat digemari sebagian besar orang.
Apalagi di luar negeri, dua makanan ini menjadi makanan pokok mereka.
(BACA: Vivo Akan Hadirkan Generasi Smartphone Terbarunya Yang Layak Ditunggu)
Namun tahukah kamu bahwa berbahaya jika keduanya dikonsumsi bersamaan?
Grid.ID telah mendapatkan jawaban mengejutkan dari laman media online UK, dailymail.
Peristiwa ini bisa menggandakan protein tubuh, membuat kamu kenyang lebih lama.
Hal in disampaikan oleh ahli gizi Emily Field yang juga merupakan ahli diet terdaftar di Minneapolis, Minnesota.
Ini berarti kamu bisa mengurangi asupan kalori secara keseluruhan sepanjang hari.
Kamu juga mengurangi jumlah karbohidrat - yang terkait dengan penambahan berat badan.
Jadi dengan menukar kentang goreng dengan burger kedua, kamu bisa mengurangi asupan kalori secara keseluruhan.
Selanjutnya, kamu mengurangi jumlah karbohidrat yang dikonsumsi, padahal karbohidrat sangat penting bagi kesehatanmu. (*)