Find Us On Social Media :

Wajib Coba, 5 Rekomendasi Blush On di Bawah 50 Ribu yang Bikin Pipimu Merona Alami Bak Cewek Korea

By Ulfa Lutfia Hidayati, Sabtu, 2 Februari 2019 | 20:00 WIB

Wajib Coba, 5 Rekomendasi Blush On di Bawah 50 Ribu yang Bikin Pipimu Merona Alami Bak Artis Korea

Baca Juga : Dandani Baim Wong, Paula Verhoeven Punya Koleksi Makeup dari Brand Mewah dengan Harga Fantastis!5. Maybelline Cheeky Glow Blush On

Produk Maybelline Cheeky Glow Blush On ini sih paling pas buat kamu yang punya wajah berminyak.Selain bisa memberikan rona pada wajah, blush on ini juga punya formula bebas minyak serta teksturnya ringan sehingga mudah menyatu pada kulit.Hasil akhirnya, pipi pun terlihat berseri dengan rona alami nan manis bak cewek Korea.

Baca Juga : Harga di Bawah 35 Ribu, ini 5 Rekomendasi Micellar Water yang Ampuh Membersihkan Makeup untuk Kulit BerminyakUntuk satu blush on ini, kamu hanya perlu merogoh kocek sekitar 40 ribu - 45 ribu rupiah.Hayo, sudah tahu produk mana yang ingin kamu miliki? (*)