Find Us On Social Media :

Coba Bekam untuk Sembuhkan Bronkitis, Paru-paru Pria Ini Malah Menyusut 90 Persen, Ternyata Ini Penyebabnya

By Hyashinta, Sabtu, 11 November 2017 | 19:32 WIB

Ilustrasi seorang pria yang melakukan bekam

Ia mulai merasa pengap dan merasakan sakit di dadanya setelah menjalani terapi.

Ia merasa lemah dan wajahnya menjadi pucat.

Khawatir dengan kondisinya, keluarga Goh akhirnya membawanya ke rumah sakit.

(BACA: OMG! Ternyata 7 Makanan Ini Boleh Dimakan Sebanyak-banyaknya loh, Nggak Usah Takut Gendut deh!)

Dokter pun terkejut dengan apa yang mereka temukan.

Ternyata ada gas abnormal yang terperangkap di paru-paru Goh.

Sementara itu paru-paru kanannya dilaporkan menyusut sebesar 90%.

Dokter pun segera melakukan operasi untuk menambal lubang yang ada di paru-paru.

(BACA: Syifa Adik Ayu Ting Ting Kepergok Netizen Selalu Kenakan Pakaian yang Sama!)

Menurut dokter yang bertanggung jawab, pasien menderita bronkitis untuk waktu yang sangat lama, yang akhirnya melemahkan paru-parunya dalam jangka panjang.

Dia percaya bahwa terapi bekam telah mempengaruhi tekanan di dalam rongga dadanya.

Namun akhirnya malah membuat ada gas tidak normal yang terperangkap.

Dokter mengingatkan agar berhati-hati ketika melakukan terapi bekam.

(BACA: Menangis di Pesawat, TKW Ini Ternyata Tak Digaji Selama Bekerja! Yang Dilakukan Para Penumpang Bikin Salut)

Wanita hamil, sedang menstruasi, atau mengalami masalah dengan pembekuan darah sebaiknya menjauhi terapi bekam.

Akan lebih baik jika berkonsultasi dengan dokter sebelum mengambil pengobatan alternatif.(*)