Laporan Reporter Grid.ID, Afif Khoirul Muttaqin
Grid.ID - Di dunia ini ikan memiliki jenis dan ukuran yang beragam.
Banyak hal yang tidak kita ketahui dan kadang kemunculan ikan tertentu membuat kita terkejut.
Ikan-ikan tersebut kadang mengejutkan dan muncul tiba-tiba di tempat tak terduga.
Tempat yang kadang tidak ada ikan jenis tersebut malah muncul dan membuat warga heran.
( BACA : Agus Yudhoyono Unggah Foto saat Masih Perjaka, Netizen Sayangkan Hal ini )
Dan ukuran ikan yang kadang muncul dengan ukuran raksasa dan tidak nalar membuat orang terkejut.
Seperti ikan yang muncul dalam video ini seekor ikan dengan ukuran sebesar buaya terekam kamera.
Dilansir Grid.ID melalui sebuah akun youtube Abi Raz-Khal.
Dalam video tersebut muncul ikan dengan bentuk menyerupai ikan Arwana dan sangat besar sebesar buaya.
( BACA : Ladies Perlu Tahu Nih... 6 Alasan Ini Membuat Kamu Harus Bercinta Hari Ini dan Seterusnya )
Ikan tersebut berenang dengan sangat tenang dan diatas permukaaan air.
Lalu ikan tersbut masuk cukup dalam ke air lalu muncul lagi dengan mengepakkan ekornya.
Menurut keterangan dalam akun tersebut ikan ini merupakan Ikan Arapaima atau juga disebut pirarucu.
Ikan karnivora raksasa yang hidup di Sungai Amazon atau danau sekitar Amazon.
Ikan ini dapat tumbuh dengan panjang yang mencapai lebih dari 2,7 meter dengan berat yang mencapai 150 kg.
Diperkirakan ikan ini sudah berumur 26 tahun tulis akun tersebut dalam ketrangan di videonya.
Penasaran dengan wujud ikan tersebut lihat videonya di bawah ini :
(*)