Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Sudah baca artikel Grid.ID tentang tangan dingin belum?
Artikel Grid.ID yang sebelumnya telah membahas masalah tangan dingin walau tak berada di lingkungan yang dingin.
Kemungkinan ini terjadi karena kamu mengalami masalah dengan saraf atau pembuluh darahmu.
(BACA : Siap-Siap, 3 Hari Lagi Menuju Peluncuran Vivo V7, Smartphone Canggih Dengan Comfortable Hand Grip )
Kadang bukan hanya rasa dingin pada tangan tapi juga perubahan warna pada tangan.
Tangan menjadi kebiruan atau pucat.
Nah, sudahkah kamu tahu penyebab dari tangan dingin ini?
Dilansir dari laman mayoclinic.org, Grid.ID menemukan beberapa penyebab dari kondisi tangan dingin ini.
1. Anemia
2. Penyakit Buerger
3. Diabetes
4. Radang dingin
(BACA : Viral, Oknum TNI Tampar Kepala Desa di Rembang, Warga Geregetan, Gini Nasibnya Sekarang )
5. Lupus
6. Penyakit Raynaud
7. Scleroderma
Kamu tak perlu khawatir jika kondisinya berlangsung hanya sementara.
Namun jika sudah mengganggu kerjamu dan bahkan dalam waktu yang lama, maka kamu segera pergi ke dokter ya. (*)