Find Us On Social Media :

Sering Buang Air Kecil? Jangan-jangan Ini Penyebabnya

By Fahrisa Surya, Rabu, 15 November 2017 | 01:55 WIB

Ilustrasi

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Mungkin kamu yang sedang membaca ini mengalami buang air kecil yang terlalu sering.

Sering buang air kecil bisa terjadi di siang hari atau di waktu malam.

Sering buang air kecil bisa memengaruhi tidur, kerja dan kesehatan.

Ini mungkin disebabkan oleh penyakit yang memengaruhi saluran kemih.

(BACA: Kamu Sering Buang Air Besar? Begini Faktanya)

Saluran kencing meliputi ginjal, tabung yang menghubungkan ginjal ke kandung kemih (ureter), kandung kemih, dan uretra.

Beberapa faktor bisa menjadi pemicu terjadinya kondisi ini.

Sebut saja infeksi, penyakit, atau luka dan iritasi pada kandung kemih.

Perubahan pada otot, saraf atau jaringan lain yang memengaruhi fungsi kandung kemih juga bisa menjadi penyebab hal ini.

Selan itu, Grid.ID menemukan sejumlah penyebab sering buang air kecil, misalnya:

(BACA: Hati-hati! Ternyata Ini Penyebab Kaki Sakit)